Otomotif

Ford akan Pangkas 1.000 Karyawan?

Ford dikabarkan akan melakukan PHK massal dengan memangkas lebih dari seribu pekerja di pabrik utamanya di Jerman di Cologne.

Dikabarkan jika Kepala dewan pekerja telah mengadakan pertemuan untuk semua 14.000 karyawan pabrik Cologne, pabrik Ford terbesar di Jerman itu.

Ford, yang menurut situs webnya mempekerjakan sekitar 20.000 orang di Jerman, menolak mengomentari laporan tersebut tetapi mengatakan transformasi ke kendaraan listrik memerlukan “perubahan signifikan” dalam cara memproduksi mobil.

“Transformasi (ke portofolio serba listrik) memerlukan perubahan signifikan dalam cara kami mengembangkan, membangun, dan menjual kendaraan Ford, dan akan berdampak pada struktur organisasi, bakat, dan keterampilan yang akan kami perlukan di masa depan.” demikian dikutip dari Antara.

Ford menginvestasikan sekitar 2 miliar dolar untuk memperluas pabriknya di Cologne, yang memproduksi Ford Fiesta serta mesin, dan transmisi, untuk menghasilkan model bertenaga listrik sepenuhnya.

Pembuat mobil AS telah berkomitmen untuk menjual mobil penumpang listrik secara eksklusif di Eropa pada tahun 2030, dan merencanakan tiga kendaraan penumpang listrik baru dan empat kendaraan komersial listrik baru di Eropa pada tahun 2024.

Editor: Darma Lubis

Agita Maheswari

Recent Posts

Meski Banyak Uang, Orang Kaya tetap punya Hutang

Meskipun memiliki banyak uang, orang kaya seringkali juga memiliki utang. Fenomena ini sebenarnya cukup umum…

2 hours ago

Persiapan Menyambut Idul Adha: Panduan bagi Umat Muslim

Idul Adha adalah salah satu hari besar dalam Islam yang penuh dengan makna dan keberkahan.…

14 hours ago

Sambut Idul Adha. Persiapkan Kurban Terbaik-mu!

Salah satu ibadah utama pada Idul Adha adalah menyembelih hewan kurban. Tentu saja menjadi hewan…

15 hours ago

Survei: 50% Pasangan yang Berpisah, Kembali Bersama

Studi terbaru mengungkapkan bahwa 50% pasangan yang berpisah akhirnya memutuskan untuk kembali bersama. Temuan ini…

16 hours ago

UGM Ajak Kampus Lain Kolaborasi Tangani Sampah di DIY

Universitas Gadjah Mada (UGM) mengajak kampus-kampus lain di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) untuk berkolaborasi menangani…

16 hours ago

Request Polri Tambahan Dana Rp. 60,64T

Polri telah mengajukan tambahan anggaran sebesar Rp 60,64 triliun untuk tahun 2025. Permintaan ini disampaikan…

18 hours ago