Nasional

Pohon Tumbang di Kenari, Jakarta Pusat Berhasil Dievakuasi

Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Pusat mengevakuasi pohon trembesi yang tumbang di Jalan Inspeksi, tepatnya di belakang Kampus Universitas Indonesia (UI), Kenari, Senen.

Kepala Seksi Taman dan Jalur Hijau Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Pusat, Budi Hidayat mengatakan, peristiwa pohon tumbang di lokasi disebabkan kondisi akar telah keropos

“Jadi bukan karena angin atau hujan, tapi karena keropos pada akar pohon trembesi,” katanya, Jumat (28/4).

Budi menuturkan, pohon trembesi berdiameter 80 sentimeter ini tumbang sekitar pukul 15:45 hingga menimpa kabel listrik dan jembatan kali.

“Kami kerahkan 20 petugas. Mereka dibekali golok, gergaji mesin, satu crane dan truk untuk mengangkut daun dan batang pohon,” ujarnya.

Ia menambahkan, meski tidak menimbulkan korban jiwa, tumbangnya pohon ini sempat membuat ruas jalan di lokasi ditutup selama evakuasi.

“Evakuasi sudah rampung sekitar pukul 17.38,”  tandasnya.

 

Editor: Dimas Adi Putra

Administrator Esensi

Recent Posts

Menag: Tidak ada Penyalahgunaan Tambahan Kuota Haji

Polemik mengenai tambahan kuota haji kembali mencuat setelah anggota Tim Pengawas (Timwas) Haji DPR RI…

47 mins ago

Pertandingan Euro 2024, Belanda Perancis 0-0

Pada pertandingan Euro 2024, tim nasional Belanda akan menghadapi Prancis dalam laga penyisihan Grup D.…

14 hours ago

Pengguna Mobil Listrik ingin Kembali ke Mobil Bensin

Hampir 50 persen pembeli mobil listrik mempertimbangkan untuk kembali ke mobil bensin. Fenomena ini terjadi…

17 hours ago

Orang yang Percaya dengan Zodiak Cenderung Narsis

Sebuah penelitian terbaru mengungkapkan bahwa orang yang percaya pada zodiak cenderung memiliki kecerdasan yang lebih…

19 hours ago

Penemuan Cairan Metanol di Titan, Indikasi Alien

Penemuan terbaru mengungkapkan adanya cairan metanol di bulan Saturnus, Titan, yang memunculkan spekulasi tentang kemungkinan…

21 hours ago

Pemerhati Pariwisata: Menparekraf Harus Perhatikan Tantangan dan Peluang Wisata

Para pemerhati pariwisata di Indonesia meminta Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno untuk memperhatikan…

22 hours ago